4 Tips Agar Rumah Selalu Wangi, Mulai dari Menyalakan Lilin Aromaterapi sampai Memanggang Kue

- 29 April 2022, 19:00 WIB
Ilustrasi. Tips agar rumah selalu wangi yang bisa diterapkan tanpa harus menggunakan pengharum ruangan.
Ilustrasi. Tips agar rumah selalu wangi yang bisa diterapkan tanpa harus menggunakan pengharum ruangan. /Unsplash/Francesca Tosolini//

RINGTIMES SITUBONDO -  Setiap orang tentunya menginginkan rumah selalu wangi agar betah berada di dalamnya, begitupun saat ada tamu yang berkunjung. 

Hunian yang wangi tentunya akan terhindar dari serangga, nyamuk, dan membuat nyaman penghuninya. 

Ada beberapa tips agar rumah selalu wangi, mulai dari menggunakan pengharum ruangan hingga meletakkan tanaman hias di dalam rumah. 

Baca Juga: 7 Cara Menghilangkan Noda di Dinding Rumah dengan Menggunakan Deterjen Dan Soda Kue

Namun, menyemprotkan pengharum ruangan setiap hari, tentunya memiliki efek terhadap kesehatan serta berbahaya untuk anak-anak, makanan, dan tanaman hias yang berada di dalam rumah. 

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat Tasikmalaya berjudul Tips Agar Rumah Selalu Harum, Salah Satunya Memanggang Kue

Berikut beberapa tips agar rumah selalu wangi yang bisa diterapkan tanpa harus menggunakan pengharum ruangan:

  1. Lilin Aromaterapi

Menyalakan lilin aromaterapi adalah cara instan untuk mengharumkan ruangan.

Pilih aroma yang sesuai selera agar rumah menjadi harum dan nyaman.

Lilin tersebut dapat di beli di toko hadiah, apotek, atau supermarket.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x