7 Bahan Alami untuk Menurunkan Kolesterol, Salah Satunya Rumput Laut

- 1 Juli 2022, 12:41 WIB
Ilustrasi rumput laut, salah satu bahan alami untuk menurunkan kolesterol.
Ilustrasi rumput laut, salah satu bahan alami untuk menurunkan kolesterol. /unsplash/ Dilara Yilmaz/

RINGTIMES SITUBONDO - Sebenarnya kolesterol merupakan lemak yang diproduksi alami oleh tubuh dan berada dalam batas normal. 

Namun beberapa hal bisa menyebabkan kolesterol tinggi dan menimbulkan risiko pada kesehatan. 

Ada beberapa bahan alami yang dapat menurunkan kolesterol dan mengontrolnya tetap dalam batas yang wajar. 

Baca Juga: 5 Makanan yang Baik untuk Penderita Kolesterol, Salah Satunya Jeroan Sapi

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat Bekasi berjudul Catat! Berikut 7 Makanan Alami yang Membantu Menurunkan Kolesterol, berikut bahan alami untuk menurunkan kolesterol. 

1. Asam jawa

Asam jawa memiliki efek farmakologis, pektin dari asam jawa memiliki antioksidan yang dapat menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida.

Serta meningkatkan High density lipoprotein atau HDL lemak baik pada tubuh.

Cara mengkonsumsinya dapat menggunakan daun asam sebanyak 12 gram yang direndam dengan air selama 15 menit, lalu diminum.

Cara lain yaitu menggunakan asamnya sebagai jamu asam jawa atau mencampurkan dalam makanan dan dapat dicemil langsung.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Terkait

Terkini

x