5 Rekor Indonesia di SEA Games 2021 Hanoi yang Membanggakan, 241 Medali Berhasil Dibawa Pulang

- 24 Mei 2022, 15:30 WIB
Presiden Joko Widodo (keempat kiri depan) berjalan bersama Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari (keempat kanan depan), Menpora Zainudin Amali (ketiga kiri depan), Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 Ferry Kono (ketiga kanan depan) usai berfoto bersama para atlet saat pelepasan kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Senin (9/5/2022). Sebanyak 499 atlet dari 32 cabang olahraga diberangkatkan untuk bertanding pad
Presiden Joko Widodo (keempat kiri depan) berjalan bersama Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI) Raja Sapta Oktohari (keempat kanan depan), Menpora Zainudin Amali (ketiga kiri depan), Chef de Mission (CdM) kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 Ferry Kono (ketiga kanan depan) usai berfoto bersama para atlet saat pelepasan kontingen Indonesia untuk SEA Games 2021 di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Senin (9/5/2022). Sebanyak 499 atlet dari 32 cabang olahraga diberangkatkan untuk bertanding pad /Hafidz Mubarak A/Antara/ANTARA FOTO

RINGTIMES SITUBONDO - Pertandingan SEA Games 2021 yang dilaksanakan di Hanoi, Vietnam telah usai.

Di SEA Games 2021 ini, kontingen Indonesia berhasil menempati posisi ketiga klaseman akhir dengan membawa pulang 241 medali yaitu 69 medali emas, 91 perak, dan 81 perunggu.

Tidak hanya itu, beberapa rekor Indonesia di SEA Games Hanoi juga sukses mencetak sejarah.

Baca Juga: Mendali Sea Games Hanoi: Indonesia Bertahan Pada Posisi Ketiga Klasemen

Mulai dari tim basket yang berhasil mengalahakan raja basket Asia Tenggara hingga cabor menambak dan dayung yang berhasil mengumpulkan medali emas terbanyak.

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat berjudul Lima Rekor Indonesia di SEA Games 2021, Salah Satunya Baru Terjadi Sepanjang Sejarah

Berikut rekor Indonesia di SEA Games 2021 yang membanggakan:

 

1.Basket Putra Raih Emas Pertama

Timnas basket Indonesia mencetak sejarah baru di SEA Games 2021 lantaran sukses meraih medali emas usai mengalahkan raja basket Asia Tenggara, Filipina dengan skor 85-81 dalam pertandingan terakhir yang digelar di Hanoi, Vietnam, Minggu, 22 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini

x