Kunci Jawaban dan Kumpulan Soal Ujian Sekolah PKN Kelas 9 SMP MTs Tahun 2022 Bagian 5

31 Agustus 2022, 21:56 WIB
Ilustrasi. Kumpulan soal PKN kelas 9 SMP MTs tahun 2022. /Unsplash/Jason Coudriet /

RINGTIMES SITUBONDO - Simak kumpulan soal Ujian Sekolah kelas 9 SMP MTs tahun 2022 bagian 1, yang telah dilengkapi dengan kunci jawaban sebagai persiapan untuk mengikuti berbagai ujian yang akan segera dilangsungkan.

Halo adik-adik kelas 9! Dengan adanya artikel kumpulan soal Ujian Sekolah dan kunci jawaban ini diharapkan dapat membantu siswa kelas 9 SMP MTs untuk lebih memahami materi ujian Pendidikan Kewarganegaraan (PKN).

Sebagaimana yang diketehui, kelas 9 akan dihadapkan dengan berbagai ujian yang tentunya membutuhkan berbagai latihan soal.

Baca Juga: Latihan Soal Ujian Sekolah PKN Kelas 12 SMA MA Tahun 2022 Bagian 1, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Oleh sebab itu, kumpulan soal beserta kunci jawaban dirangkum sebagai bahan latihan di rumah.

Dilansir dari laman Bank Soal Kemdikbud pada 26 Mei 2022, berikut ini kumpulan soal Ujian Sekolah PKN kelas 9 SMP MTs tahun 2022 bagian 1 beserta kunci jawaban.

1.Peristiwa di suatu negara dapat diketahui dengan cepat di negara lain, hal tersebut akibat kemajuan di bidang …

a.Telekomunikasi

b.Periklanan

c.Perindustrian

d.Transportasi

Jawaban: a.Telekomunikasi

2.Politik luar negeri Indonesia adalah bebas dan aktif. Aktif mengandung makna …

a.Ikut serta mewujudkan ketertiban dunia

b.Ikut serta dalam salah satu blok barat atau timur

c.Tidak memihak dalam persoalan dunia

d.Memiliki kebebasan menentukan nasib sendiri

Jawaban: a.Ikut serta mewujudkan ketertiban dunia

3.Politik luar negeri Indonesia adalah bebas dan aktif. Bebas mengandung makna …

a.Mendapatkan keuntungan

b.Dari tekanan negara manapun

c.Dipengaruhi oleh negara-negara maju

d.Memberikan pengaruh kepada negara lain

Jawaban: b.Dari tekanan negara manapun

Baca Juga: Latihan Soal PAS UAS IPA Kelas 3 SD MI, Lengkap dengan Kunci Jawaban

4.Sifat politik luar negeri Indonesia tersirat dengan tegas dalam Pembukaan UUD 1945 alinea I, yaitu …

a.Politik damai dan saling menghormati

b.Ikut aktif mewujudkan perdamaian dunia

c.Antikolonialisme dan antiimperialisme

d.Mendukung perjuangan kemerdekaan

Jawaban: d.Mendukung perjuangan kemerdekaan

5.Negara Indonesia ikut melaksanakan ketertiban dunia berdasarkan pada …

a.Kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial

b.Perdamaian abadi bagi semua bangsa

c.Keadilan sosial bagi seluruh bangsa di dunia

d.Kemerdekaan segala bangsa di dunia

Jawaban: a.Kemerdekaan, perdamaian abadi dan keadilan sosial

Itulah kumpulan soal Ujian Sekolah PKN kelas 9 SMP MTs Tahun 2022 bagian 5 yang disertai dengan kunci jawaban, sebagai bahan belajar di rumah menjelang ujian.

Disclaimer: 

-Artikel ini disusun dengan tujuan sebagai bahan belajar dan latihan siswa secara mandiri di rumah untuk persiapan menghadapi ujian.

-Tidak ada unsur membocorkan soal yang sifatnya rahasia,

-Apabila ada kesamaan soal pada ujian mendatang, maka itu hanya kebetulan semata.***

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Bank Soal Kemdikbud

Terkini

Terpopuler