Kumpulan Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs Terbaru 2022, Dilengkapi Kunci Jawaban

- 27 Juli 2022, 21:00 WIB
Ilustrasi. kumpulan soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia kelas 9 SMP MTs .
Ilustrasi. kumpulan soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia kelas 9 SMP MTs . /Unsplash/Kyle Gregory Devaras /

Unsur hayati (biotik), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari makhluk hidup, seperti manusia, hewan, tumbuhan dan jasad renik. Unsur sosial dan budaya yang dibuat oleh manusia berupa sistem nilai, gagasan, dan keyakinan dalam perilaku sebagai makhluk hidup sosial.

Unsur fisik (abiotik), yaitu unsur lingkungan hidup yang terdiri dari makhluk tak hidup, seperti tanah, air, iklim, udara dan lain sebagainya.

Keberadaan unsur ini sangat besar bagi kelangsungan hidup segenap kehidupan di bumi. 

Informasi yangs esuai dengan isis teks tersebut adalah …

a.Unsur sosial budaya diciptakan oleh manusia untuk kelestarian kehidupan di bumi

b.Lingkungan hidup yang meliputi unsur biotik, sosial budaya, dan abiotik harus dijaga kelestariannya

c.Tanpa adanya unsur lingkungan hidup di bumi ini

d.Unsur abiotik tidak terlalu berpengaruh terhadap kelangsungan hidup manusia

Jawaban: b.Lingkungan hidup yang meliputi unsur biotik, sosial budaya, dan abiotik harus dijaga kelestariannya.

Baca Juga: Contoh Soal dan Kunci Jawaban Try Out Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA MA, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Bank Soal Kemdikbud


Tags

Terkait

Terkini