4 Oleh-oleh Khas Belanda yang Autentik, Bisa Dibawa Pulang Jadi Suvenir Unik

- 10 Mei 2022, 14:00 WIB
Ilustrasi negara Belanda.
Ilustrasi negara Belanda. /Unsplash/Romane Gautun//

RINGTIMES SITUBONDO - Belanda merupakan salah satu negara di benua Eropa yang paling banyak dikunjungi wisatawan asing.

Negara yang terkenal dengan kincir angin dan bunga tulip ini menjadi surga bagi fotografer professional dunia.

Saat berkunjung, jangan lupa juga untuk membeli beberapa oleh-oleh khas Belanda yang autentik dan unik.

Baca Juga: Sejarah 2 April, Cornelis de Houtman Pimpin Ekspedisi Belanda ke Banten Sebagai Awal Penjajahan

Berikut empat oleh-oleh khas Belanda yang bisa jadi referensi saat berkunjung ke negeri Kincir Angin:

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Ringtimes Banyuwangi berjudul 4 Sovenir Khas Belanda yang Wajib Dibeli Saat Berkunjung ke Negeri Kincir Angin

 

  1. Kartu Pos

Bagi para penggemar kartu pos, memiliki beragam jenis kartu pos dari berbagai negara adalah sebuah kegembiraan.

Kartu pos di Belanda memiliki gambar khas yang unik dan menarik. Cocok untuk dijadikan oleh-oleh bagi keluarga kita.

  1. Miniatur Kincir Angin 

Kerabat atau saudara Anda pastinya senang jika dibawakan oleh-oleh miniature kincir angin ini. Sebab negara Belanda memang terkenal dengan kincir angin mereka.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x