7 Bahaya Asam Urat Terlalu Tinggi, Awas Picu Penyakit Komplikasi Menyakitkan

- 23 Mei 2022, 16:30 WIB
Ilustrasi. bahaya yang ditimbulkan dari kadar asam urat yang terlalu tinggi, waspadai bisa picu penyakit komplikasi menyakitkan.
Ilustrasi. bahaya yang ditimbulkan dari kadar asam urat yang terlalu tinggi, waspadai bisa picu penyakit komplikasi menyakitkan. /pixabay

- Lemas
- Pusing
- Hilang kesadaran hingga kematian dan masih banyak lagi.

Baca Juga: 5 Obat Herbal Asam Lambung yang Paling Populer Saat Ini, Pengolahannya Sangat Mudah

5. Gagal Ginjal

Asam urat tinggi dapat membentuk kristal yang bisa menghambat kinerja ginjal.

Ketidakmampuan ginjal dalam mencerna serta membuang zat asam urat dapat berakibat fatal seperti gejala gagal ginjal.

6. Pirai

Pirai adalah kondisi di mana seseorang merasakan nyeri yang amat mengganggu di bagian sendi-sendi kecil dan di bagian telapak kaki.

Baca Juga: Waspadai Gejala Asam Lambung Semakin Memburuk, Jangan Sampai Diabaikan

7. Penyakit Jantung Koroner

Asam urat tinggi mempunyai suatu sindrom yang dapat menyebabkan kelainan insulin.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Terkait

Terkini

x