Jokowi Keluhkan Soal Perusahaan BUMN yang Impor Barang dari Luar Negri, Salah Satunya Pipa

- 15 Juni 2022, 08:30 WIB
Jokowi Keluhkan Soal Perusahaan BUMN yang Impor Barang dari Luar Negri, Salah Satunya Pipa
Jokowi Keluhkan Soal Perusahaan BUMN yang Impor Barang dari Luar Negri, Salah Satunya Pipa /Pixabay/Paul Brennan/

RINGTIMES SITUBONDO - Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan sambutan pembukaan Rapat Koordinasi Nasional Pengawasan Intern Pemerintah di Istana Negara pada Selasa, 14 Juni 2022.

Dalam sambutannya, Jokowi bercerita mengenai kejengkelannya atas beberapa anggaran yang dikeluarkan sejak lima tahun lalu.

Semua itu bermula ketika salah satu perusahaan asuhan BUMN membeli pipa untuk sebuah proyek dengan menggunakan produk impor.

Baca Juga: Oprasi Patuh Jaya Dilegar Hari ini, Menggunakan HP Saat Bekendara Salah Satu Pelanggaranya

Padahal menurut Jokowi, pihaknya sudah menemukan ada pabrik lokal yang sudah bisa menyediakan produk dengan spesifikasi yang sama persis.

Seperti dilansir RINGTIMES SITUBONDO dari Pikiran-Rakyat.com berjudul "Jokowi Geram BUMN Pakai Pipa Impor: Kita Ini Orang Pintar tapi Melakukan Hal yang Sangat Bodoh"

Pada rapat tersebut Jokowi juga menitipkan pesan agar pengawasan diperketat.

khususnya dalam afirmasi pembelian produk lokal dalam pengadaan barang atau jasa untuk pemerintah.

"Lima tahun yang lalu saya meraas jengkel betul, sudah perintah kepada BUMN untuk beli pipa 'gak ada spek dalam negeri pak, nomornya ini pak, ukurannya ini, terpaksa kita harus impor'," ujar Jokowi memperagakan ucapan dengan salah satu BUMN tersebut.

Baca Juga: Kasus Subvarian Omicron BA.4 dan BA.5 Ditemukan di Bali, Kemenkes Imbau Masyarakat Tetap Terapkan Prokes

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini