4 Alasan Daging Kambing Banyak Disukai, Salah Satunya Rendah Kolesterol

- 29 Juni 2022, 09:19 WIB
3 Tips Agar Daging Kambing atau Sapi Menjadi Lebih Empuk
3 Tips Agar Daging Kambing atau Sapi Menjadi Lebih Empuk /Pixabay/Zichrini

RINGTIMES SITUBONDO - Banyak orang lebih memilih mengonsumsi daging kambing dibandingkan dengan daging sapi atau ayam.

Padahal bau amis daging kambing lebih kuat dibanding daging pada umumnya dan menjadi primadona para perayaan Hari Raya Idul Adha.

Ternyata ada beberapa alasan mengapa daging kambing banyak disukai dan diincar pecinta daging.

Baca Juga: Cara Memasak Daging Kambing agar Tidak Bau Prengus dan Alot

 

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat berjudul Selain Menjadi Primadona di Idul Adha, Berikut Empat Manfaat dari Daging Kambing  berikut alasan daging kambing banyak disukai.

1.Rendah lemak dibandingkan daging sapi

Daging kambing memiliki rendah lemak dari daging sapi. Setiap 85 gram porsi daging kambing, terdapat sekitar 122 kalori dan hanya 2,6 gram lemak.

2.Lebih ramping

Daging kambing lebih ramping daripada daging yang lebih umum yang dijual secara pasaran seperti daging sapi.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat Tasikmalaya


Tags

Terkait

Terkini

x