3 Buah yang Perlu Dihindari Penderita Diabetes, Tinggi Kalori dan Gula, Salah Satunya Alpukat

- 21 Mei 2022, 09:00 WIB
Ilustrasi buah yang perlu dihindari penderita diabetes.
Ilustrasi buah yang perlu dihindari penderita diabetes. /Unsplash/Brenda Godinez//

2. Alpukat

Alpukat memiliki kandungan lemak tak jenuh tunggal yang menyehatkan jantung.

Inilah yang membuat buah tersebut memiliki kalori yang cukup tinggi.

Baca Juga: 4 Makanan yang Ampuh Menurunkan Asam Lambung, Mulai dari Buah hingga Rempah

Meskipun begitu, alpukat merupakan sumber vitamin dan mineral penting seperti potasium, vitamin C, dan vitamin B.

Satu cangkir (150 gram) alpukat mengandung 240 kalori dan 1 gram gula.

3. Mangga

Sudah bukan rahasia lagi kalau mangga menjadi salah satu buah lezat yang jadi favorit banyak orang.

Mangga sangat kaya dengan berbagai nutrisi, termasuk vitamin C, folat, dan tembaga. 

Di sisi lain, mereka mengandung gula alami dalam jumlah tinggi di setiap porsi.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Terkait

Terkini