5 Rekomendasi Makanan untuk Diet Kolesterol, Salah Satunya Sayuran Berdaun Gelap

- 29 Mei 2022, 20:00 WIB
Ilustrasi rekomendasi makanan untuk diet kolesterol.
Ilustrasi rekomendasi makanan untuk diet kolesterol. /Unsplash/Gareth Hubbard/

RINGTIMES SITUBONDO - Penyakit yang disebabkan oleh kolesterol dapat menimbulkan risiko yang cukup serius, salah satunya penyakit jantung.

Oleh sebab itu, penting sekali memperhatikan makanan untuk diet kolesterol, salah satunya memperbanyak konsumsi sayuran.

Sebenarnya kolesterol sendiri adalah zat lemak yang sangat penting untuk metabolisme tubuh.

Baca Juga: 8 Jenis Makanan Enak untuk Menurunkan Kadar Kolesterol, Salah Satunya Salmon

Namun, kolesterol dapat berbahaya karena gaya hidup kita, misalnya lebih banyak mengonsumsi junk food.

Berikut beberapa rekomendasi makanan yang cocok untuk diet kolesterol sebagaimana dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat berjudul 5 Makanan yang Cocok untuk Diet Kolesterol, dari Sayuran Berdaun Gelap hingga Alpukat

 

1.Sayuran Berdaun Gelap

Sayuran hijau berdaun gelap kaya akan karotenoid, termasuk lutein yang terkait dengan risiko penyakit jantung dan stroke yang lebih rendah.

2.Kacang-kacangan

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Terkait

Terkini