3 Manfaat Konsumsi Mentimun dengan Rutin, Salah Satunya Mengatur Kadar Kolesterol

- 6 Juli 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi mentimun. Manfaat konsumsi mentimun bagi kesehatan tubuh.
Ilustrasi mentimun. Manfaat konsumsi mentimun bagi kesehatan tubuh. /Pixabay/monika1607/

RINGTIMES SITUBONDO - Timun atau mentimun merupakan salah satu jenis sayuran yang bisa dikonsumsi tanpa perlu dimasak terlebih dahulu. 

Selain harganya yang murah, mentimun memiliki sederet manfaat untuk kesehatan tubuh hingga kecantikan. 

Salah satu manfaat konsumsi mentimun dengan rutin bagi kesehatan yaitu mampu menurunkan kolesterol secara alami. 

Baca Juga: 5 Cara Memutihkan Ketiak Hitam secara Alami, Bisa Gunakan Madu dan Timun

Dikutip Ringtimes Situbondo dari Pikiran Rakyat berjudul Dapat Menurunkan Kolesterol, Simak Manfaat Lain dari Mengonsumsi Timun berikut manfaat konsumsi mentimun dengan rutin:

  1. Menjaga tubuh tetap terhidrasi

Hidrasi adalah kunci untuk menjaga fungsi vital tubuh, umumnya manusia direkomendasikan untuk mengonsumsi 8-10 gelas air untuk memenuhi cairan pada tubuh.

Jika tidak ada air, mentimun bisa jadi buah yang bagus yang dapat memenuhi kebutuhan hidrasi Anda.

Mentimun mengandung kadar air hingga 96 persen, yang dapat membuat tubuh tetap terhidrasi dan memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Baca Juga: 7 Jenis Sayuran untuk Menurunkan Asam Urat dan Kolesterol, Salah Satunya Mentimun

Mendapatkan cukup air melalui buah-buahan dan sayuran memastikan bahwa sel-sel mendapatkan nutrisi yang tepat.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Terkait

Terkini

x