4 Cara Menurunkan Kolesterol dengan Mengubah Gaya Hidup, Salah Satunya Memperbanyak Konsumsi Sayuran

- 23 Juni 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi makanan bergizi dna rendah lemak untuk membantu menurunkan kolesterol.
Ilustrasi makanan bergizi dna rendah lemak untuk membantu menurunkan kolesterol. /Unsplash/Gareth Hubbard/

Gula tersebut banyak ditemukan pada permen, es krim, makanan yang dipanggang, dan minuman manis.

Jenis makanan tersebut dapat meningkatkan kadar gula darah dan kolesterol dalam tubuh.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Bahan Makanan untuk Menurunkan Kadar Kolesterol, Salah Satunya Buah Alpukat

Mengurangi asupan gula telah terbukti sebagai cara efektif untuk meningkatkan kesehatan secara keseluruhan, termasuk menurunkan darah kadar gula darah dan kolesterol.

  1. Perbanyak Konsumsi Sayuran

Memperbanyak konsumsi sayuran juga termasuk salah satu cara efektif yang mampu menurunkan kadar gula darah dan kolesterol.

Konsumsi sayuran segar dan dimasak secara signifikan dapat mengontrol kadar gula darah dan kolesterol.

Baca Juga: 5 Fakta dan Mitos tentang Kolesterol, Salah Satunya Bisa Dipengaruhi Genetika

Penderita diabetes dan kolesterol bisa mencoba dengan menambahkan sayuran seperti bayam, artichoke, paprika, brokoli, dan kembang kol untuk makanan dan camilan.

  1. Mengonsumsi Makanan Bergizi

Cara lainnya yang secara efektif mampu menurunkan kadar gula darah dan kolesterol adalah dengan mengonsumsi makanan bergizi.

Pada dasarnya, makanan kemasan atau cepat saji dapat merusak kesehatan Anda.

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Ringtimes Bali


Tags

Terkait

Terkini