Referensi 4 Menu Sarapan Sehat untuk Menurunkan Kolesterol, Salah Satunya Telur Orak Arik

- 30 Juni 2022, 17:51 WIB
Ilustrasi menu sarapan sehat untuk penderita kolesterol, salah satunya roti panggang alpukat dan telur.
Ilustrasi menu sarapan sehat untuk penderita kolesterol, salah satunya roti panggang alpukat dan telur. /Unsplash/David B Townsend/

Alpukat merupakan sumber yang kaya sterol, yang merupakan zat nabati yang membantu menurunkan kolesterol.

  1. Orak arik putih telur dengan bayam

Putih telur bebas kolesterol dan mengandung banyak protein.

Menurut Pedoman Diet untuk Orang Amerika dari Departemen Pertanian AS (USDA) menetapkan batas tiga telur utuh per minggu.

Baca Juga: 6 Tips Memilih Daging Rendah Kolesterol dan Lemak Jenuh

Rekomendasi ini disesuaikan dengan 300 miligram per hari kolesterol makanan dalam Pedoman Diet 2015–2020.

Orak-arik beberapa putih telur dan masukkan segenggam bayam untuk serat, lalu masak telur Anda dalam minyak zaitun atau canola.

Minyak zaitun juga dapat membantu meningkatkan jumlah kolesterol bila digunakan sebagai pengganti lemak hewani, seperti mentega.***(Ahmad Zaki Kusnaedi/bekasi.pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Siti Lailatil Mukarromah

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Terkait

Terkini